Resep Gulai Nangka
- 500 gr nangka muda, potong-potong
- 150 gr daging sup/tetelan,potong-potong
- 750 cc air untuk merebus
- 2 lembar daun salam
- 1 potong lengkuas, dimemearkan
- 300 cc santan dari 1/2 butir kelapa
Bumbu yang dihaluskan :
- 2 sdt ketumbar disangrai
- 1/2 sdt jintan disangrai
- 5 buah kemiri sangrai
- 8 butir bawang merah
- 2 siung bawang putih
- 2sdt garam
- 1 sdm gula merah
Cara membuat :
- Rebus nangka, daging, daun salam, lengkuas sampai empuk dan air tinggal setengah.
- Masukkan bumbu, rebus dengan api kecil sampai cukup meresap (20 menit).
- Lalu masukkan santan, rebus terus sambil sekali-kali diaduk + 1 menit.
- Masukkan gula merah dan garam sesuai selera.
- Kemudian kita angkat jika seluruhnya matang.Siap disajikan.
1 komentar:
laziz..
Dí lo que piensas...